Tips Cara Menahan Nafsu Amarah Saat Berpuasa

Terkadang nafsu amarah tidak bisa kita bendung saat kita sedang emosi,. ntah itu hal sepele yang tidak kita suka atau ada perkataan yang membuat kita tersinggung. Banyak sekali hal sepele yang bisa menaikan nafsu amarah kita, contoh saja saat kita sedang berkendara dijalan, penatnya situasi jalan, bising karena klakson mobil, macet dijalan saat cuaca panas,,. arggg semua itu sangat membuat kita kesal dan cepat emosi.. Tapi tahukah anda jika Nafsu Amarah sangat merusak diri kita? 
Sebuah studi yang dilakukan John Hopkins University terhadap lebih dari 1000 dokter melaporkan, dokter muda yang cepat memberikan reaksi terhadap stres dengan kemarahan nyatanya punya risiko 5 kali lebih besar terkena serangan jantung daripada koleganya yang lebih kalem walaupun tidak ada sejarah medis dari keluarga mereka yang menderita sakit jantung.
Kemarahan memang bisa merusak tubuh. Lalu bagaimana mengatasinya? Mengingat sikap dan tindakan agresi (termasuk marah) sebenarnya reaksi alami terhadap ancaman, harus diingat, marah boleh-boleh saja asal sesuai porsi. Kemarahan berlebihan bisa berbahaya. Menemukan respon yang pas itulah yang penting. Mana yang lebih sehat, mengekspresikan atau menahan kemarahan?
Tips Cara Menahan Nafsu Amarah Saat Berpuasa

  • Teknik olah nafas, misalnya meditasi
  • Berlatih olah tubuh seperti yoga, Fitnes, Aerobik
  • Membayangkan pengalaman yang membuat Anda santai, misalnya jalan-jalan di sepanjang pantai
  • Selalu mengucap istigfar bila terpancing emosi.
  • Mengulangi kalimat "Tenang, tenang" juga bisa membantu
  • Humor
Intinya janganlah kita dikendalikan hawa nafsu,. tidak mau kan puasa kita batal karena hal sepele? heheh
Sekian
Salam Tokek Kesel . . .

Archive

Contact Form

Send